Collabonation Tour Jember

Share Icon Share
Collabonation Tour Jember

Waktu & Lokasi

Calendar Icon30 Juni 2022
Clock Icon16.00 WIB
Map marker iconSevendream City, Jember

Jember akan jadi kota pertama dalam rangkaian Collabonation Tour! Buat kamu yang tinggal di area Jember, yuk datang ke Sevendream City tanggal 30 Juni ini jam 4 sore! Saksikan penampilan dari Raisa, Kunto Aji, dan Rendy Pandugo. Dapatkan tiketnya di sini. Kamu juga bisa datang ke ticket box di bawah ini mulai tanggal 23-29 Juni 2022:

  1. Dado Cell - Jl. Jawa 4 Ruko Wiwasya
  2. Biroe Cell - Jl. Nusa Indah Kreongan
  3. Aby Cell - Jl. Otista 53 - Mangli
  4. Aneka Warna - Jl. Kalimantan 55B
  5. Pio Cell - Jl. Rosamala 74 Baratan
  6. Fisa Cell - Jl. Supriyadi 88 Pasar Arjasa
  7. Bolang Cell - Jl. Kenanga Simpang Tiga Gebang
  8. Asli Cell - Jl. Raya Ambulu
  9. Abie Jaya Cell - Jl. Jayanegara 9
  10. 50:50 Café - 50:50 Cafe Jember
  11. Grand Café - Jalan Jawa
  12. Titik balik Café - Jalan lumba-lumba no 17
  13. Kedai Pejalan - Rest area jubung
  14. Semeru kafe - Jalan Semeru
  15. Gerai Indosat Ooredoo Hutchison - Jl. Diponegoro 40 - 41
  16. SOKA Radio Jember - Jalan Singosari No. 51


Syarat Masuk Area Konser Collabonation Tour

  • Penonton wajib menunjukan wristband/gelang Collabonation Tour kota Padang yang didapatkan setelah menukar E-Tiket di lokasi konser. E-Tiket tidak berlaku untuk masuk ke area konser
  • Setelah ter-verifikasi, penonton bisa masuk ke area konser
  • Penonton berusia 18 tahun keatas wajib menunjukan kartu atau sertifikat vaksin dosis ke 3 (booster)
  • Penonton berusia 6 - 17 tahun wajib menunjukan kartu atau sertifikat vaksin dosis ke 2
  • Penonton melakukan scan aplikasi PeduliLindungi
  • Penonton wajib memakai masker dan mematuhi protokol kesehatan selama konser berlangsung
  • Penonton dilarang membawa senjata tajam, benda - benda yang berpotensi membahayakan, minuman keras dan obat - obatan terlarang

Other Events

Collabonation Tour Pamekasan

Collabonation Tour Pamekasan

Calendar Icon23 Juni 2023
Clock Icon16.00 WIB
Map marker iconLapangan Parkir Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan
Calendar Icon Add To Calendar